×
STUDILMU Career Advice - Melakukan Rapat Virtual dengan Microsoft Teams
Communication

Melakukan Rapat Virtual dengan Microsoft Teams

STUDILMU Users By STUDiLMU Editor

4. Feature Raise

Fitur ini berguna bagi peserta rapat untuk memberi isyarat kepada tuan rumah atau pembicara bahwa mereka memiliki pertanyaan atau komentar.

5. Meeting Reactions

Selain mengangkat tangan secara virtual dalam rapat Teams, Anda dapat mengekspresikan diri dengan mengirimkan emoticon ke dalam rapat. Anda dapat mengirimkan emoticon tepuk tangan, tanda jempol, dan lainnya kepada anggota rapat sebagai bentuk apresiasi. Saat peserta rapat mengklik reaction, reaction tersebut akan muncul sebentar di bagian bawah slide presentasi, sehingga semua orang dalam rapat dapat melihatnya.

6. Meeting Recap

Setelah rapat berakhir, Anda dapat menemukan materi rekap di grup obrolan yang dibuat secara otomatis untuk rapat tersebut. Anda akan menemukan semua materi rekap di ikon chat.

7. Together Mode

Dengan fitur ini peserta rapat akan terlihat seolah-olah berada di satu ruangan yang sama. Dengan menggunakan fitur ini pastinya rapat akan lebih menarik. Untuk mengaktifkan Mode Bersama, klik tiga titik di menu rapat, lalu pilih Together Mode, kemudian latar belakang akan muncul untuk Anda pilih.

8. Meeting Polls

Ketika Anda ingin mendapatkan pendapat semua peserta rapat tentang suatu hal dengan cepat. Anda dapat menggunakan fitur ini.  Misalnya, penyaji dapat menanyakan apakah setiap orang memahami materi, lalu meminta peserta untuk menekan jempol ke atas atau jempol ke bawah.

 

Itulah keunggulan dan fitur rapat yang ada pada Microsoft Teams yang perlu Anda ketahui. Menggunakan Microsoft Teams merupakan salah satu metode yang baik dilakukan agar peserta rapat dapat saling berinteraksi dan berkolaborasi secara virtual sehingga membuat rapat menjadi lebih produktif.

 

 

 

Sumber:

https://www.computerworld.com/article/3646153/10-best-new-microsoft-teams-meeting-features.html

https://zapier.com/blog/microsoft-teams-features-for-meetings/

https://emerge.digital/resources/what-are-microsoft-teams-rooms-and-why-do-you-need-one/

https://manajemenpendidikan.net/berita/9-keunggulan-teams-yang-tidak-dimiliki-platform-video-conference-lainnya/

12 Halaman Selanjutnya

Featured Career Advice